Minggu, 12 Desember 2010

Petunjuk Untuk Instalasi Panda Security

Langkah pertama anda harus menghapus anti virus yang lama jika ingin menginstall anti virus PANDA.
Berikut langkah-langkahnya :
1. Click Windows Start dan pilih Control Panel >>.
2. Klik dua kali Add or Remove programs (pilih Programs >Programs and features jika anda memakai Windows Vista atau Windows 7 ).
3. Pilih program anti virus yang lama lalu klik Remove (pilih Uninstall or Change jika anda memakai Windows Vista atau Windows 7).
4. Jika Anti virus yang lama sudah terhapus , kita lakukan Disable Windows Firewall.
5. Klik Start > Control Panel > Network and Internet Connections > Windows Firewall dan pilih Off (not recommended ).

6. Disable UAC (User Access Control) untuk Windows Vista dan Windows 7.
7. Hapus centang yang menuju di File Sharing :
Start > klik kanan (Explore) > Pilih Tab di atas (Tools) > Folder Options > Pilih tab (views) > pilih bawah sendiri (Use Simple File Sharing [Recommended]).

8. Langkah selanjutnya buka Port 19226.
9. Lalu restart computer anda.
Jika sudah melakukan langkah-langkah diatas kita bisa melakukan Instalasi PANDA SECURITY
Instalasi Anti Virus Panda
Ikuti langkah langkah berikut ini :
1. Download Anti Virus PANDA (hanya untuk intranet) : (Download Antivirus)

2. Lalu klik file AgentNT.exe yang sudah di download.
3. Klik Panda Protection for xp,vista,W7 x86.exe
4. Jika sudah terinstall semua maka otomatis computer anda akan restart (jika tidak restart maka kita lakukan restart manual.
5. Selamat menikmati, dan berikan dan berlatih mengatasi permsalahan dengan sendiri, belajar dan belajar..
KTI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
© free template by Blogspot templates